Rabu, 21 Oktober 2015

Uniknya Lafadz ALLAH


Lafadz Allah (dalam bahasa araB-) adalah kata yang unik.

- Jika Alif dihapus,maka terbaca Lillahi. Yang berarti milik Allah.
- Jika satu lam dihapus,maka terbaca illah. Yang berarti Tuhan.
- Jika alif dan lam dihapus,maka terbaca Lahuu. Yang berarti milik-Nya.
- Jika alif,kedua lam dihapus,maka menjadi Hu yang berarti DIA(ALLAH)

Subhanallah...
Semoga yang belum tahu jadi tahu,dan yang sudah tahu mau berbagi/ Share.